Kamis, 24 Juni 2010

Madjalah Fortuna Edisi Perdana No.1 – Th.I dan edisi nomor Kemerdekaan. Majalah jadul yang diterbitkan oleh kalangan Tionghoa di Bandung pada th.1960 (SUDAH TERJUAL)



Edisi No1  Th.I - April 1960

Direksi , Redaksi sampai Tata Usaha, semua dari kalangan Tionghoa







Edisi nomor Kemerdekaan

Madjalah Fortuna Edisi Perdana No.1 – Th.I
Majalah jadul edisi perdana adalah barang koleksi yang langka
dan sangat dicari oleh para kolektor, karena jarang ada.

Ini adalah majalah jadul yang diterbitkan oleh kalangan Tionghoa
di Bandung pada th.1960, yang mempunyai format seperti majalah Intisari.
Tidak seperti hal nya majalah Intisari yang terus bertahan hidup,
bahkan menjadi besar dan terus terbit hingga saat ini,
majalah Fortuna ini hanya terbit beberapa tahun saja,
lalu menghilang.
Mungkin penyebabnya setelah berakhirnya kekuasaan Orde lama dan
munculnya Orde baru, membuat majalah yang Redaksi, Staf hingga
Tata Usaha nya di kelola oleh kalangan etnis tertentu dilarang terbit pada saat itu.

Majalah Fortuna ini ada 2 bh. dan kedua-duanya edisi khusus,
yaitu edisi Perdana dan edisi nomor Kemerdekaan.

Untuk melihat gambar yang lebih besar / lebih jelas,
click pada gambar yang akan dilihat.
Sudah Terjual 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar