Jumat, 02 Oktober 2009

Iklan kuno dari jaman Belanda, Tembakau Moentilan - Java (SUDAH TERJUAL)



Belakang

Iklan kuno dari jaman Belanda, Tembakau Moentilan - Java.
Saat ini adalah kota Muntilan di Jawa Tengah, yang hingga kini
masih banyak terdapat perkebunan2 tembakau.

Ini Tembaco dari atas sampe bawah
ditanggoeng berkwaliteit baik.
Harep pembeli perhatiken ini tjap dan merk:
jang soedah terkenal
terbikin dan dikloearken oleh:
Liem Kiem Tian
Moentilan

Dalam dua bahasa, cina dan melayu lama (bahasa indonesia jadul).
Tidak ada tahun, tetapi dari iklan yang masih menggunakan dua bahasa,
diperkirakan berasal dari sekitar akhir th.1920an s/d awal th.1930an.
Ukuran cukup besar: 23 cm X 16 cm.
Bagian belakang: blank / kosong.


Untuk melihat gambar yang lebih besar / lebih jelas,
click pada gambar yang akan dilihat.



Keterangan lebih lanjut mengenai pembelian, pengiriman barang,
cara pembayaran dll. silahkan Hub. e-mail: neneng1971@yahoo.com
atau Hub. HP. 021.9471.2076 (Esia)
Pengiriman ke luar kota, tambahkan sedikit ongkos kirim
untuk biaya TIKI (Titipan Kilat).
Sudah Terjual

Tidak ada komentar:

Posting Komentar